Hallo ladies, selamat bergabung kembali di faniujangherbal.blogspot.com situs informasi kesehatan yang selalu menarik untuk Anda simak. Di kesempatan ini, kami akan memberikan pembahasan mengenai cara mengatasi vagina gatal dan kering. Ingin tahu informasi lengkapnya? Silahkan simak ulasan penjelasannya berikut ini.
Cara Mengatasi Vagina Gatal dan Kering
Keluhan vagina yang gatal dan kering memang sangat mengganggu dan akan membuat wanita merasa tidak nyaman.
Sejumlah faktor yang bisa menyebabkan vagina gatal dan kering, yaitu:
- Adanya iritasi atau alergi terhadap bahan kimia. Seperti karena pemakaian sabun, detergen, cairan pembersih kewanitaan, pembalut, atau kondom.
- Terjadi infeksi bakteri, jamur, parasit, atau virus (umumnya sering kali disertai dengan keputihan)
- Ketidakstabilan hormon ketika menstruasi
- Menopause
- Stres
- Menderita penyakit menular seksual
- Keganasan
- Infeksi cacing kremi (biasanya pada anan-anak)
Adapun langkah untuk mengatasi vagina gatal dan kering adalah sebagai berikut:
- Lakukan kompres pada vagina dengan air dingin
- Menjaga hygiene vagina
- Jangan menggaruk vagina yang gatal
- Basuh vagina dari arah depan ke belakang
- Keringkan vagina sebelum memakai celana dalam
- Gunakan celana dalam yang nyaman dan tidak ketat
- Mengganti celana dalam apabila basah
- Menggunakan detergen dan pembalut yang hypoallergenic
- Hindari seks bebas
- Mengelola stress dengan baik
Informasi rekomendasi obat terbaik untuk mengatasi vagina gatal klik disini.
Sekian informasi mengenai cara mengatasi vagina gatal dan kering. Semoga apa yang telah kami sampaikan dapat bermanfaat.
No comments:
Post a Comment