Infeksi Paru-paru - Faniujangherbal.blogspot.com - Tren dimasa sekarang banyak di dilakukan oleh semua orang. Tak terkecuali oleh para perokok yang menggunakan vaping untuk menghisap rokok elektrik sebagai pengganti rokok. Namun, tahukah kalian bahwa vaping itu dapat meningkatkan risiko infeksi paru-paru lho.
Berdasarkan sebuah penelitian, menjelaskan penggunaan vape juga mempunyai dampak negatif seperti halnya merokok. Menggunakan vape ini berisiko tinggi terkena infeksi paru-paru, yang diterbitkan di European Respiratory Journal. Jonathan Grigg, salah satu peneliti mengatakan " Sebagian orang mungkin menggunakan vaping karena mereka pikir itu benar-benar aman, atau untuk berhenti merokok. Tetapi penelitian ini menambah bukti baha menghirup uap berpotensi menimbulkan efek buruk ppada kesehatan ".
Penelitian yang dilakukan Grigg bersama beberapa orang dari Queen Marry University of london ini, mereka membandingkan efek vaping dengan melakukan 3 kali percobaan:
- Pencorbaan pertama, paparan uap vape di laboratrium terhadap manusia.
- Pencorbaan kedua, tikus yang menghirup uap vape dan kemudian terkena bakteri pneumokokus, bakteri penyebab infeksi pernapasan.
- Percobaan ketiga, mereka mempelajari lapisan hidung dari 11 penggunaan vape dengan 6 orang yang tak menggunakan vape.
Dari tim tersebut melihat adanya peningkatan tajam jumlah bakteri pneumokokus yang menempel pada sel saluran napas setelah terpapar vape.
"Jika Anda memilih untuk mengkonsumsi rokok elektrik, ini mengindikasikan adanya tanda merah bahwa mungkin ada peningkatan kerentanan terhadap bakteri pneumokokus," lanjut Grigg.
Bukan cara yang tepat apabila memilih vape untuk menggantikan rokok. Lebih baik mengonsumsi permen karet yang tidak bisa menyebabkan gagguan terhadap saluran pernapasan. Terimakasih, semoga bermanfaat.
No comments:
Post a Comment